Wellcome

Minggu, 22 Januari 2012

Cara menambahkan Widget di Wordpress

1. Login dulu ke Facebook atau langsung aja klik disini
2. Klik Profil
3. Habis itu lihat sidebar bagian kiri bawah, cari dan klik tulisan create a profile badge / buat lencana profil :
(Kalau sudah, maka akan muncul gambar seperti ini)
4. lalu tekan create a new badge atau lencana baru..
5. Sekarang setting badge / lencana sesuai kreasi anda, terserah maunya gimana..
Keterangan:
  • Tata letak : bisa membentuk memanjang ke kanan ( mendatar ) atau memanjang ke bawah ( tegak )
  • Isi : silakan sobat isi sesuai dengan kebutuhan atau kesukaan anda karena ini yang akan ditampilkan ke badge / lencana anda nantinya
  • Setelah itu klik Simpan
6. Setelah disimpan maka akan muncul gambar sebagai berikut:

Selanjutnya sobat copy kode html-nya seperti gambar diatas selanjutnya paste-kan pada blog, website ato forum anda
7. Untuk memasukan ke blog WordPress adalah sebagai berikut:
  1. Silakan masuk ke dashboard wordpress anda
  2. Kemudian klik ” Apperiance/ tampilan ” -> Widget
  3. Pilih Widget “Teks
  4. Naaaahhh sekarang copy-paste kan kode html-nya tadi kedalam widget teks
  5. simpan dan selesai………
  6. Hasilnya bisa anda lihat sendiri si situs ini..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar